MU Menangkan Perburuan Gundogan
Editor Bolanet | 4 Juni 2015 09:30
Gundogan memutuskan tak memperpanjang kontraknya di Westfalen, yang akan berakhir di tahun 2016. Itu berarti klub harus segera menjual sang pemain, jika tidak ingin kehilangan yang bersangkutan secara gratis di musim depan.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Metro, United telah berhasil mengungguli Bayern Munchen dan Barcelona untuk mendapatkan Gundogan. Sang pemain sudah mengikat kata sepakat dengan Setan Merah dan kini tinggal menunggu proses negosiasi lanjutan dengan klub.
United sendiri memang tengah mengincar banyak pemain kaliber dunia untuk memperkuat skuat mereka, mengingat tim bakal bermain di babak play-off Liga Champions musim depan usai finish di peringkat empat Premier League. [initial]
Baca Juga:
- Jebol Gawang Madrid di Bernabeu, Kini Fuchs Memperkuat Leicester
- Sering Nonton Chelsea dan Tottenham, Isyarat Radja Nainggolan Bakal Hengkang?
- Chelsea Incar Hamsik Untuk Gantikan Oscar
- Finis Empat Besar, Chelsea, City, Arsenal dan MU Terima Hampir 400 Juta Pounds
- Eks Arsenal Tak Setuju Walcott Jadi Pengganti Giroud
- Eks Arsenal: Martinez No, Cavani Yes!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fellaini Ungkap Kerasnya Latihan MU di Bawah Van Gaal
Liga Inggris 3 Juni 2015, 20:19 -
Neville: MU Butuh 100 Juta Pound Lagi Untuk Tantang Chelsea
Liga Inggris 3 Juni 2015, 18:05 -
Blind: Depay Akan Jadi Game Changer MU
Liga Inggris 3 Juni 2015, 17:08 -
Takut Cedera, Depay Tidak Dijinkan Bermain
Liga Inggris 3 Juni 2015, 16:26
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39