MU Kalah dari Madrid, Fans: Gol Pertama Offside, Gol Kedua Kaki Terlalu Tinggi!
Richard Andreas | 27 Juli 2023 10:25
Bola.net - Manchester United harus mengaku kalah di hadapan Real Madrid. Skuad Erik ten Hag tidak berkutik di laga pramusim Soccer Champions Tour 2023, Kamis (27/7/23).
Bermain di NRG Stadium, Texas, kali ini El Real membungkus kemenangan meyakinkan dengan skor 2-0. Ini adalah pertemuan pertama Real Madrid melawan Manchester United sejak Agustus 2018 silam.
Pertandingan berlangsung sengit sesuai harapan fans. Kali ini, MU harus mengakui ketangguhan lawan. Madrid menang dengan dua gol lewat aksi Jude Bellingham (6') dan Joselu (89').
Hasil ini jadi kemenangan kedua Real Madrid di pramusim 2023 setelah sebelumnya mengalahkan AC Milan pada Senin (24/7/2023) lalu.
Di sisi lain, bagi MU, kekalahan ini membuktikan PR besar mereka di prasusim. Erik ten Hag masih harus mendorong perkembangan timnya.
Tentu kekalahan ini memicu reaksi negatif dari fans MU. Apa kata mereka? Scroll ke bawah, Bolaneters!
Gol pertama offside
Gol kedua, kaki terlalu tinggi
Tapi tetap kalah kok
Ngapain sih Onana pindah
Onana marah-marah nih
Selamat deh Madrid
Kata Ten Hag, MU gak main laga persahabatan
Babak pertama buat Mainoo, sayangnya cedera
Hari ini, McTominay lebih baik dari Casemiro
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Coba Bajak David Alaba dari Real Madrid
Liga Inggris 26 Juli 2023, 21:40 -
Jangan ke Bayern Munchen, Harry Kane Mending Gabung Real Madrid Deh!
Liga Inggris 26 Juli 2023, 15:13 -
Prediksi Real Madrid vs Manchester United, 27 Juli 2023
Liga Champions 26 Juli 2023, 13:51 -
MU vs Wrexham: Tim Bocil Tumbang, Besok Lawan Real Madrid
Liga Inggris 26 Juli 2023, 13:11
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23