MU Incar Kapten Trabzonspor Sebagai Rival De Gea?
Editor Bolanet | 3 Desember 2013 12:17
Hal itu membuat penjaga gawang cadangan, Anders Lindegaard yang sempat memberikan ancaman di musim perdana De Gea kini praktis hanya menjadi pilihan kedua dan gagal memberikan ancaman berarti bagi posisi kiper inti United.
Hal ini membuat Lindegaard telah mengemukakan keinginan untuk pergi dari Old Trafford sejak musim panas lalu. Walau pada akhirnya gagal hengkang musim ini, namun United mulai mengantisipasi rencana kepergian Lindegaard dengan mencari kandidat kiper baru mulai dari sekarang.
Metro melaporkan bahwa kiper sekaligus kapten , Onur Kivrak, dibidik MU untuk memberi De Gea iklim kompetisi yang sehat di posisi penjaga gawang.
Pemain berusia 25 tahun ini memiliki reputasi yang cukup baik di Turki dan terkenal dengan keberanian, agresivitas, dan juga kelincahannya dalam menjaga gawang. Kivrak digadang-gadang menjadi kiper masa depan Turki menggantikan Volkan Demirel yang sudah semakin semakin menua.
United sendiri kabarnya akan melayangkan tawaran pertama senilai 5 juta Pounds kepada Trabzonspor Januari nanti untuk mendapatkan Kivrak. Selain MU, media Turki menyebut bahwa nama Kivrak juga masuk dalam radar sebagai salah satu kandidat kiper utama musim depan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paul Scholes Tiru Golazo Beckham di Laga Persahabatan
Open Play 2 Desember 2013, 22:59 -
Tottenham-Man Utd Inginkan Luke Shaw
Liga Inggris 2 Desember 2013, 22:08 -
Soldado Malu Kembali Gagal Cetak Gol
Liga Inggris 2 Desember 2013, 21:04 -
Premier League Team of The Week (Pekan ke-13)
Editorial 2 Desember 2013, 19:11 -
Bale Gagal Gabung MU Gara-Gara Adebayor?
Liga Inggris 2 Desember 2013, 18:30
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40