MU Disebut Sudah Sepakat Bayar Pogba 120 Juta Euro
Editor Bolanet | 28 Juli 2016 22:57
Sebagaimana dipaparkan ESPN, Pogba akan menjalani tes medis di Miami pada hari Jumat ((29/7) besok. Dengan kenyataan ini, klub dari Premier League tersebut dipercaya sudah hampir dipastikan memulangkan Pogba setelah meninggalkan klub pada tahun 2012 dengan gratis.
Masalah yang masih harus diselesaikan yaitu soal bonus untuk agen pemain yang meminta jatah 25 juta euro dalam proses transfer ini. Juventus ingin pihak MU yang harus menanggung permintaan tersebut.
MU ingin mengurangi permintaan paling tidak sebesar 10 juta euro. Meskipun belum ada kesepakatan, namun disebutkan diskusi masalah itu berjalan dengan mulus.
Dari sumber yang sama Mourinho bersedia memberikan deadline transfer Pogba hingga pekan depan. Namun sumber yang lain mengatakan, dalam waktu 48 jam transfer tersebut sudah harus terwujud.
Real Madrid memang benar menghubungi Juve untuk menanyakan kemungkinan mendapatkan Pogba. Namun pada akhirnya, Real Madrid tak berkenan bersaing harga dengan MU. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Pesan Pogba Soal Rumor Transfer di Media Massa
Liga Inggris 27 Juli 2016, 23:37 -
Juventus Punya Pemain Terbaik Ketiga Dunia
Liga Italia 27 Juli 2016, 20:51 -
Ini Nomor Punggung Pilihan Gonzalo Higuain di Juventus
Liga Italia 27 Juli 2016, 20:00 -
Manchester City Belum Menyerah Datangkan Leo Bonucci
Liga Inggris 27 Juli 2016, 19:59 -
Video: Tiba di Turin, Higuain Dielu-elukan Juventini
Open Play 27 Juli 2016, 17:40
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39