MU dan Liverpool Sama Tertarik dengan Striker Brasil Ini
Editor Bolanet | 18 Agustus 2016 22:50
Vieira merupakan pemain 23 tahun yang musim lalu mengumpulkan 17 bersama klub Brasil, Gremio. Penampilan bagusnya kembali berlanjut ketika turun bersama Timnas Brasil dalam Olimpiade 2016 tahun ini.
Dalam pertandingan terakhir, ia mencetak tiga gol dan memberikan dua assist untuk membantu negaranya lolos ke babak final menghadapi Jerman.
Menurut laporan yang dilansir Zero Hora, Liverpool sudah mengintai pemain berbakat tersebut sejak awal bulan ini. Langkah The Reds kemudian diikuti oleh Manchester United.
Gremio dipercaya minta tebusan senilai 39 juta pounds jika klub dari Premier League tersebut ingin membeli pemain bintangnya pada musim panas ini. Untuk bulan Januari, mereka bisa membeli dengan harga 26 juta pounds.
Selain Liverpool dan MU, Juventus juga disebut tertarik dengan Luan Vieira. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Jadi Alasan Varane Tolak Pindah ke MU
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 21:23 -
Paul Pogba Akan Fantastis Untuk Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2016, 19:15 -
MU Disarankan Rekrut Tiga Amunisi Baru Lagi
Liga Inggris 17 Agustus 2016, 12:55 -
Jelang Debut di MU, Pogba Pamer Gaya Rambut Terbaru nan Nyentrik
Bolatainment 17 Agustus 2016, 05:21 -
MU Rilis Video di Balik Layar Hari Pertama Pogba di Carrington
Open Play 17 Agustus 2016, 04:55
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39