MU Bisa Tukar Lucas Biglia dengan Uang 35 Juta
Editor Bolanet | 3 Juli 2015 15:39
Real Madrid juga dikabarkan tertarik dengan Biglia. Rafa Benitez tertarik dengan pemain satu ini ketika ia masih melatih Napoli. Namun MU tetap menjadi yang terdepan mendaratkan Biglia ke Old Trafford.
Lazio sebenarnya ingin mempertahankan gelandang asal Argentina ini setelah mengantarkan timnya masuk ke kompetisi Eropa. Atas penampilan bagusnya, Il Messaggero menyebut Biglia telah ditawari kontrak baru dengan gaji 1,6 juta pounds per musim.
Tapi jika seandainya Manchester United mau menukar pemain 29 tahun dengan uang 35,5 juta pounds maka Lazio dikatakan siap melepasnya. Selain itu, Louis van Gaal juga dikatakan tertarik dengan rekan Biglia, yaitu Stefan de Vrij. [initial]
(mes/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Ternyata Belum Tawar Biglia
Liga Spanyol 29 Juni 2015, 14:54 -
Liga Spanyol 28 Juni 2015, 23:52
-
MU Siapkan 18 Juta untuk Datangkan Biglia
Liga Inggris 23 Juni 2015, 15:11 -
Diincar MU, PSG dan Madrid, Biglia Minta Kepastian
Liga Italia 22 Juni 2015, 21:25 -
Lazio Saingi Napoli Buru Soriano
Liga Italia 21 Juni 2015, 22:52
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39