MU Akan Tebus Klausul Rilis Kante di Leicester
Editor Bolanet | 14 Juni 2016 03:30
Dilansir Daily Mirror, bos anyar United, Jose Mourinho sangat ngebet mendatangkan Kante ke skuatnya. Mou ingin memainkan Kante sama dengan peran yang dijalankan Claude Makelele di periode pertama dirinya menangani Chelsea medio 2000-an silam.
Permintaan Mourinho ini disikapi manajemen Setan Merah dengan langsung membuat pendekatan ke Leicester dan bahkan langsung melayangkan tawaran untuk menebus klausul rilis gelandang asal Prancis itu yang 'hanya' 22 juta poundsterling.
Musim lalu peran Kante sangat krusial dalam kesuksesan Leicester meraih gelar juara. Hal ini membuatnya cukup laris di bursa transfer musim panas ini. Selain United, klub lain yang digosipkan sangat berminat terhadap pemain 25 tahun ini adalah PSG. [initial]
Jangan Lewatkan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain yang Akan Pecahkan Rekor Transfer Premier League 2016
Editorial 13 Juni 2016, 23:48 -
Eks Chelsea: Mourinho Akan Buat MU Kembali Ditakuti Musuhnya
Liga Inggris 13 Juni 2016, 22:45 -
Mourinho Ingin Bertemu dengan Phil Jones
Liga Inggris 13 Juni 2016, 22:08 -
Morata Ultimatum MU: Saya atau Ibrahimovic!
Liga Inggris 13 Juni 2016, 21:43 -
Ince: Pogba Solusi Lini Tengah MU
Liga Inggris 13 Juni 2016, 21:26
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39