Moyes Wariskan Kerugian Besar Bagi United
Editor Bolanet | 9 September 2014 10:10
Menurut laporan yang dirilis The Daily Star, chief executive United, Ed Woodward akan menggelar pertemuan dengan investor klub di mana ia bakal membeberkan laporan keuangan klub hari Selasa (9/9) waktu setempat.
Dan menurut media Inggris itu, laporan tersebut bakal mengungkap kerugian finansial klub semasa 11 bulan ditangani Moyes, di mana angkanya ditaksir mencapai 50 juta poundsterling!
Namun dampak di luar angka itu sejatinya lebih besar lagi dengan Setan Merah gagal lolos ke Liga Champions (dan juga kehilangan banyak uang darinya) serta butuh dana besar (lebih dari 150 juta poundsterling musim ini) untuk membangun kembali skuad. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hengkang Dari Man United Bukan Kemunduran Buat Nani
Liga Eropa Lain 8 September 2014, 23:51 -
Phil Jones Incar Posisi Bek Tengah Utama
Liga Inggris 8 September 2014, 23:43 -
Mourinho Yakin Van Gaal Bakal Sukses di Man United
Liga Inggris 8 September 2014, 23:20 -
Man United Belum Menang, Jones Anggap Bukan Karena 3-5-2
Liga Inggris 8 September 2014, 22:42 -
Saha: Rooney Bisa Jadi New Scholes
Liga Inggris 8 September 2014, 22:40
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39