Moyes Tawar Barkley 20 Juta Pounds
Editor Bolanet | 7 Oktober 2013 15:49
Gosip mengenai ketertarikan Moyes terhadap Barkley sudah mulai menyeruak semenjak musim panas lalu. Namun demikian, langkah pelatih United itu untuk mendapatkan Barkley tak akan mudah, sebab Jose Mourinho juga dikabarkan tertarik meminangnya.
Moyes sendiri sudah hafal luar dalam kemampuan serta potensi besar yang dimiliki oleh Barkley. Pasarnya, pria asal Skotlandia itu sudah sempat bekerja sama dengan Barkley saat masih menjabat sebagai pelatih Everton.
Barkley tampil begitu menawan di klub, sehingga pelatih Roy Hodgson memutuskan untuk memanggilnya masuk ke jajaran skuat tim nasional Inggris saat menghadapi Moldova.
Meski mendapat tawaran dari dua klub besar Premier League, Barkley disebut akan lebih memilih Moyes karena ia akan bisa bereuni dengan mantan bosnya di United. [initial]
(dai/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pogba Beberkan Detail Kepergiannya Dari Old Trafford
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 22:35 -
United dan City Bersaing Dapatkan Defender Genk
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 18:47 -
United Masih Permasalahkan Kekalahan Dari City
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 11:51 -
United Tawarkan 15 Juta Plus Valencia Untuk Baines
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 09:10 -
Inggris Ingin Naturalisasi Adnan Januzaj
Liga Inggris 6 Oktober 2013, 08:17
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10