Moyes Tak Ingin Ambil Resiko Mainkan Rooney
Editor Bolanet | 12 Juli 2013 19:16
Rooney harus pulang ke Inggris beberapa saat setelah sampai di Bangkok. Ia mengalami cedera otot hamstring. Rooney segera diterbangkan pulang untuk mendapatkan perawatan di markas latihan United.
Kami jelas kecewa. Dia sudah merasakan sedikit masalah ketika akan berangkat. Ketika kami melakukan scan di Bangkok, diketahui bahwa Wayne mengalami cedera level satu, jelas Moyes.
Cedera level satu merupakan cedera paling ringan dalam klasifikasi cedera hamstring. Namun karena tak mau cedera Rooney bertambah parah, Moyes segera memberikan instruksi agar sang penyerang dirawat di Carrington.
Kami tak ingin mengambil resiko. Tak ada gunanya mengajak Wayne berkeliling dunia. Karenanya, kami mengirimnya pulang dan dia akan mendapatkan perawatan di Carrington. Dia akan siap untuk musim baru nanti, tambah Moyes. (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Kembali Menangi Award di Portugal
Bolatainment 11 Juli 2013, 21:59 -
Ferdinand: Semua Pemain United Ingin Buat Moyes Terkesan
Liga Inggris 11 Juli 2013, 21:03 -
Guardiola: Saya Ingin Thiago di Bayern
Liga Champions 11 Juli 2013, 20:15 -
Musik, Rahasia Juara United Versi Evra
Bolatainment 11 Juli 2013, 19:01 -
Anzhi Optimis Pancing Nani Tinggalkan United
Liga Inggris 11 Juli 2013, 17:47
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39