Moyes: Rooney Bisa Jadi Kapten Masa Depan United
Editor Bolanet | 4 November 2013 20:41
Menurut pelatih baru United itu, Rooney yang telah menghabiskan sembilan musim di Old Trafford memiliki segala prasyarat untuk menjadi kapten Setan Merah.
Wayne (Rooney) selalu memiliki kemampuan untuk menjadi kapten. Dia sangat mencintai sepakbola, di mana ini merupakan sesuatu yang paling besar dia mencintai permainan, mencintai bola dan juga menendang. Jika anda memiliki itu, maka kepemimpinan akan mengikuti, ujarnya.
Di masa depan, saya pikir dia bisa menjadi kapten di sini, tandasnya.
Rooney sendiri juga membuktikan bahwa dia dapat memenuhi harapan pelatihnya itu saat tampil apik dalam kemenangan 3-1 atas Fulham pekan lalu. (mtr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vela Sarankan Hernandez Tinggalkan United
Liga Champions 3 November 2013, 18:15 -
Eriksson Ternyata Sempat Gantikan Fergie Tahun 2002
Liga Inggris 3 November 2013, 14:02 -
Duo Manchester Berebut Duo Porto Senilai 65 Juta Pound
Liga Champions 3 November 2013, 11:50 -
ANALISIS: Fulham 1-3 Man United, Tuntas di 22 Menit Awal
Editorial 3 November 2013, 11:18 -
Dibantai Manchester United, Pelatih Fulham Merasa Kesepian
Liga Inggris 3 November 2013, 08:30
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10