Moyes, Rodgers, Hingga Klinsmann di Bursa Calon Pelatih Aston Villa
Editor Bolanet | 26 Oktober 2015 06:04
Berdasarkan pada data yang dihimpun oleh talkSPORT, nama eks manager Manchester United, David Moyes, disebut berada pada posisi teratas. Moyes diyakini tidak akan melewatkan begitu saja peluang untuk kembali melatih di tanah Inggris. Saat ini ia sedang melatih Real Sociedad.
Kandidat selanjutnya adalah eks pelatih Swansea, Michael Laudrup. Pelatih 51 tahun tersebut saat ini tidak menangani tim manapun. Hal tersebut membuat peluangnya bergabung ke Villa terbuka lebar.
Pelatih timnas Amerika Serikat, Jurgen Klinsmann, juga masuk bursa calon pelatih. Jika Klinsi bersedia merapat ke Aston Villa, maka ini akan menjadi warna baru bagi sepakbola Premier League.
Jangan lupakan juga nama Brendan Rodgers. Pria yang baru saja kehilangan posisinya di Liverpool diyakini mampu membawa dampak positif bagi Villa, seperti apa yang dulu ia lakukan di Swansea. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapapun Manajernya, Clyne Siap Tampil 100 Persen
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 23:54 -
Neville Yakin Mayoritas Klub EPL Mau Tampung Verdy
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 23:30 -
Cech Puas Dengan Kemenangan Arsenal Atas Everton
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 23:08 -
Menurut Lawrenson, Origi Selevel Striker Divisi Championship
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 22:54 -
Hasil Pertandingan Manchester United vs Manchester City: Skor 0-0
Liga Inggris 25 Oktober 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39