Moyes Masih Libur, Mourinho Siap Sabet Mangala
Editor Bolanet | 11 Juni 2013 11:50
The Sunday People mengklaim jika takkan bisa menuntaskan setiap rencana transfer mereka saat ini. Itu dikarenakan Moyes masih melakoni liburan, sementara Sir Alex Ferguson sudah resmi pensiun dan CEO David Gill sudah di ambang pintu keluar Old Trafford.
Dilaporkan sudah lama mengincar Mangala, kekosongan di posisi pengambil keputusan Setan Merah itu memberikan inisiatif perburuan pada The Blues. Mourinho yang baru pulang dari Real Madrid kabarnya siap mengajukan tawaran awal 23 juta poundsterling untuk bek Prancis berusia 22 tahun itu.
Chelsea juga mendapat keuntungan psikologis dalam perburuan Mangala dan itu tak lain adalah Mourinho sendiri yang pernah memberi sukses untuk Os Dragoes. Jadi meski Porto memasang bandrol 30 juta poundsterling untuk Mangala, kompromi diyakini bakal terjadi di antara kedua belah pihak. [initial]
Baca Juga: (ttalk/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 10 Juni 2013, 22:07
-
Modric Tak Akan Ikut Mourinho ke Chelsea
Liga Champions 10 Juni 2013, 20:30 -
Cavani Ingin Dilatih Pellegrini dan Mourinho
Liga Italia 10 Juni 2013, 20:00 -
Rangkuman Rumor Transfer Klub Eropa Sepekan Terakhir
Editorial 10 Juni 2013, 19:30 -
Perez: Madrid Tidak Dihantui Mourinho
Liga Spanyol 10 Juni 2013, 19:19
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39