'Moyes Masih Akan Diberi Waktu di Old Trafford'
Editor Bolanet | 19 Maret 2014 01:29
Sejak mengambil alih tugas kepelatihan dari tangan Sir Alex Ferguson, Moyes masih belum mampu membuat United tampil garang di musim ini. Bahkan mereka terancam menutup musim ini tanpa meraih satu trofi.
Dalam sepakbola banyak hal yang mengejutkan terjadi. Sudah sering kita lihat manajer yang klubnya punya posisi bagus ternyata dipecat, ujar Howey kepada Sky Sports.
Saya tidak melihat ini akan terjadi dengan Moyes di United. Saya pikir dia masih akan diberi waktu. Dia punya hubungan bagus dengan Ferguson dan klub ini masih dalam periode transisi.
Sebagai juara bertahan posisi Setan Merah di klasemen Premier League memang tidak terlalu membanggakan. Mereka berada di tempat ketujuh dengan 48 poin dari 29 laga dan sudah menderita sembilan kekalahan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moyes Sebut Masa Depan United Akan Dipenuhi Kesuksesan
Liga Champions 18 Maret 2014, 23:11 -
Rumor Pemecatan Ganggu Fokus David Moyes
Liga Inggris 18 Maret 2014, 22:48 -
Evra Berjanji United Akan Membuat Seluruh Pendukungnya Bangga
Liga Champions 18 Maret 2014, 22:42 -
Moyes: United Harus Tampil Bagus Demi Para Pendukung
Liga Champions 18 Maret 2014, 22:21 -
Diincar Klub Top Eropa, Vidal Akui Betah di Juventus
Liga Italia 18 Maret 2014, 22:08
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39