Moyes Kecewa MU Hanya Menang Dua Gol
Editor Bolanet | 12 Januari 2014 06:31
Meskipun puas dengan hasil tersebut, namun Manajer David Moyes mengaku bahwa ia merasa kurang puas dengan produktivitas timnya. Pria asal Skotlandia ini merasa bahwa seharusnya United bisa meraih hasil jauh lebih baik lagi.
Kami memulai laga dengan baik, namun upaya kami kurang maksimal di babak pertama untuk bisa membuahkan gol, ungkap eks manajer Everton ini.
Kami ingin memberikan suporter lebih banyak gol lagi, tidak hanya dua. Semoga saja lebih banyak gol datang di sisa musim ini.
Dengan kemenangan ini, United belum beranjak dari posisi tujuh dengan koleksi 37 poin. Sementara Swansea tertahan di urutan tiga belas dengan 21 angka. (afp/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Kunjung Sembuh, Van Persie Diungsikan ke Belanda
Liga Inggris 11 Januari 2014, 23:17 -
Fletcher: Manchester United Kehilangan Karakter
Liga Inggris 11 Januari 2014, 19:00 -
Pellegrini Tak Perhitungkan MU di Premier League
Liga Inggris 11 Januari 2014, 18:33 -
Pellegrini: Tetangga Terpuruk? Biarkan Saja
Liga Inggris 11 Januari 2014, 18:24 -
Fletcher: Lupakan Taktik, Ini Waktunya Karakter
Liga Inggris 11 Januari 2014, 18:14
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39