Moyes Gagal, Ferguson Kecipratan Ejekan
Editor Bolanet | 26 Maret 2014 16:33
Dipermak 'sang tetangga berisik' dengan skor telak 0-3 di Old Trafford, para pendukung setia Setan Merah pun menunjukkan kekecewaan mendalam mereka dengan meneriakkan ejekan seusai wasit meniup peluit panjang.
Tak hanya sang manajer yang mereka jadikan sasaran, Ferguson yang merupakan sosok utama pemilihan Moyes pun turut kena getahnya. Usai Yaya Toure menggenapi dua gol Edin Dzeko, siulan pun melayang ke arah Fergie yang menyaksikan pertandingan dari box direktur.
Moyes berulang kali menegaskan jika fans berada di belakangnya, dan insiden in merupakan sinyal kuat pertama penolakan fans atas penunjukan Moyes. Selain itu, kekecewaan fans yang merembet pada Ferguson pun merupakan pertanda buruk para suporter mulai mempertanyakan kapabilitas direksi dan petinggi klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Irwin Ingatkan United Perhatikan Lini Belakang
Liga Inggris 25 Maret 2014, 23:31 -
Fernandinho Incar Kemenangan di Kandang United dan Arsenal
Liga Inggris 25 Maret 2014, 23:27 -
Fernandinho Terkejut Bisa Kalahkan Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2014, 21:16 -
Mata: Saatnya Buktikan United Bisa Kalahkan Tim Hebat!
Liga Inggris 25 Maret 2014, 19:26 -
Mills: Untuk Juara, Man City Tak Harus Kalahkan United
Liga Inggris 25 Maret 2014, 19:10
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39