Moyes Cemas United Terlalu Bergantung RVP
Editor Bolanet | 13 Agustus 2013 15:20
Striker asal Belanda itu memborong dua gol Setan Merah kala menggasak Wigan Athletic 2-0 di pentas Community Shield kemarin. Musim lalu ia pun berperan vital dalam sukses United menggenggam gelar juara liga ke-20.
Tak pelak hal itu memunculkan kekhawatiran pada Moyes, apalagi jika sampai nantinya Van Persie cedera. Kami harus waspada bagaimana kami bisa memanfaatkan Robin dan saya akan berupaya memastikan itu dengan kemampuan terbaik saya. Ia begitu penting sehingga kami harus menjaganya, tutur Moyes.
Moyes juga melempar isyarat memburu penyerang lain di bursa transfer musim panas ini demi melapis Van Persie. Kami harus memiliki penyerang tengah lain. Seperti kalian tahu, Wayne Rooney tidak fit dan Chicharito (Javier Hernandez) tengah cedera, imbuhnya. (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Lini Serang Paling Mematikan di Eropa
Editorial 12 Agustus 2013, 20:35 -
United Siapkan Paket Tawaran Untuk Bajak Bale
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 19:50 -
Moyes: Pertikaian Dengan Rooney Karangan Media
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 19:45 -
United Mengambang, Garay Mulai Jengah
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 18:45 -
Mengenal Sekilas Wonderkid United, Adnan Januzaj
Editorial 12 Agustus 2013, 17:54
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10