Moyes Berambisi Lanjutkan Tradisi Juara United
Editor Bolanet | 6 Juli 2013 09:05
Sir Alex Ferguson menunjuk Moyes sebagai suksesornya di Manchester United. Tentunya pilihan Opa Fergie tidak sembarangan, melihat filosofi kepelatihan dari keduanya terbilang mirip, yakni mengorbitkan pemain lokal dan menanamkan mentalitas juara.
Tak hanya itu saja, Moyes juga menargetkan trofi pada musim depan. Klub ini identik dengan prestasi, dan hal itu adalah prioritas terpenting, ujar Moyes seperti dilansir Sky Sports.
Selain itu ketika ditanyai perihal transfer, Moyes mengaku tenang dan tak terganggu dengan pernyataan Cristiano Ronaldo yang memutuskan bertahan di Real Madrid. Ia menegaskan bahwa United akan tetap mendatangkan pemain berkualitas pada bursa transfer musim panas ini.
United selalu tertarik mendatangkan pesepakbola berkualitas pada bursa transfer. Hal ini akan tetap berlanjut. Sebaiknya kita tunggu saja kabar selanjutnya, pungkasnya.[initial]
Aksi Bidadari-Bidadari Cantik Promosikan Jersey Klub
Editorial - Tujuh Bintang Lapangan Hijau Paling Diburu
Editorial - Daftar Pemain Yang Tidak Dibutuhkan Klubnya
Momen Mencengangkan Protes Warga Brasil Saat Piala Konfederasi Berlangsung (sky/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013, 22:04
-
Ronaldo: Saya Bahagia di Madrid
Liga Spanyol 5 Juli 2013, 20:47 -
Presiden Porto: Mourinho Sudah Berubah
Liga Champions 5 Juli 2013, 20:33 -
Manchester City Siapkan Tawaran Untuk Pepe
Liga Champions 5 Juli 2013, 20:00 -
'Madrid Habis Jika Ronaldo Pergi'
Liga Champions 5 Juli 2013, 19:27
LATEST UPDATE
-
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20 -
Begini Nasib 5 Pemain Pinjaman Chelsea
Liga Inggris 24 Maret 2025, 11:15 -
Myles Lewis-Skelly Bisa Jadi Ashley Cole Berikutnya
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:08 -
Spalletti: Italia Tunjukkan Wajah Baru, Tapi Masih Ada yang Harus Dipelajari
Piala Eropa 24 Maret 2025, 11:07 -
Jesse Lingard Ungkap Aturan Ketat dari Wayne Rooney di Manchester United
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:49 -
Disingkirkan Jerman jadi Pelajaran Berharga Italia, Kok Bisa?
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:43 -
Bahaya Laten Bola Mati Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:38
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39