Moyes Bahagia Dengan Performa Rooney
Editor Bolanet | 24 Maret 2014 22:02
Nama terakhir kembali menunjukkan performa gemilang bersama United. Di laga terakhir, Rooney mampu mencetak dua gol ke gawang West Ham yang membuat Setan Merah melanjutkan tren positif mereka akhir-akhir ini.
Performanya sepanjang musim ini sangat baik. Dia berbicara banyak karena kemampuan yang dia punya sebagai pesepakbola, ujarnya.
Dari pertandingan pertama, dia telah menjadi pemain hebat bagi tim, tandasnya.
Sejauh ini, Rooney telah mencetak 13 gol dari 25 pertandingan di Premier League. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sheringham: United Terseok-seok Karena Ditinggal Fergie
Liga Inggris 23 Maret 2014, 23:27 -
10 Tim Terbaik Eropa Lima Musim Terakhir
Editorial 23 Maret 2014, 22:00 -
Rooney: Awas City, United Bangkit
Liga Inggris 23 Maret 2014, 21:02 -
United Siap Untuk Menang Lawan City
Liga Inggris 23 Maret 2014, 17:34 -
United Pede Lakoni Laga Kontra City
Liga Inggris 23 Maret 2014, 15:48
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39