Mourinho Yakin Juan Mata Sukses di United
Editor Bolanet | 24 Januari 2014 21:03
Mourinho telah mengungkapkan bahwa transfer Mata ke United tinggal menunggu waktu saja. Semua pihak yang terlibat sudah mencapai kesepakatan dan Mata hanya perlu lolos tes medis untuk menjadi pemain Setan Merah.
Juan adalah pemain fantastis dan meski sudah lama tak bermain bagi kami, dia masih pemain hebat. Jika United bersedia memecahkan rekor transfer mereka, itu karena United tahu benar kualitas pemain yang mereka beli, terang Mourinho.
Mourinho berharap Mata bisa segera menjadi pemain penting bagi United. Namun jika kelak bertemu lagi di lapangan, Mou menegaskan bahwa akan tetap berusaha mengalahkan United dan Mata.
United merasa yakin Juan akan menjadi bagian penting mereka. Kami berharap semua berjalan baik bagi mereka. Kami sama sekali tidak takut. Kami sudah tahu bahwa Juan akan sukses. kalau nanti bertemu lagi, kami akan mencoba untuk mengalahkannya dan saya yakin Juan pun ingin mengalahkan kami. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Torres Batalkan Transfer Demba Ba
Liga Inggris 23 Januari 2014, 23:00 -
Salah Ternyata Lebih Dekat ke Chelsea
Liga Inggris 23 Januari 2014, 22:44 -
Manajer Fulham Ikut Komentari Transfer Juan Mata
Liga Inggris 23 Januari 2014, 22:30 -
Kepastian Juan Mata ke United Tunggu Kedatangan Salah?
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:30 -
Bruce: Kedatangan Mata Akan Mengangkat Pemain United
Liga Inggris 23 Januari 2014, 21:07
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39