Mourinho vs Guardiola Buat Derby Manchester Makin Panas
Editor Bolanet | 17 Juni 2016 20:52
Guardiola dan Mourinho sama-sama akan menjalani debutnya musim depan bersama klub barunya. Pertemuan pertama antara kedua kubu di Premier League akan terjadi pada 10 September 2016.
Dua pelatih ini pernah terlibat dalam derby El Clasico di La Liga di mana Guardiola melatih Barca dan Mourinho di kubu Real Madrid. Mereka akan kembali adu taktik dalam dalam pertemuan bertajuk Derby Manchester.
Bagi saya pertemuan tersebut selalu menjadi milik United vs City. Lebih besar daripada hanya satu nama dalam laga tersebut, Kompany mengomentari derby yang akan dijalani seperti dilansir ESPN.
Tak ada salahnya jika Anda menuangkan saus pedas di atas barbeque meskipun rasanya sudah pedas. Tapi pertemuan tersebut sebelumnya sudah menjadi pertemuan terbesar dalam dunia sepakbola.
Jika ada pertarungan personal itu hanya tambahan dalam laga besar, lanjutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Siap Tebus Nolito 14 Juta Pounds
Liga Inggris 16 Juni 2016, 19:40 -
City Siap Ajukan Tawaran untuk Fabinho
Liga Inggris 16 Juni 2016, 17:00 -
Lewandowski Siap Pindah ke Premier League
Liga Inggris 16 Juni 2016, 09:44 -
Guardiola Inginkan Lichsteiner di Manchester City
Liga Inggris 16 Juni 2016, 09:01 -
Toure Tak Buru-buru Tinggalkan Manchester City
Liga Inggris 16 Juni 2016, 07:57
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39