Mourinho: Untuk Juara Butuh Kerja Keras
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 00:33
Bagi Mourinho, trofi Premier League ini merupakan koleksi ke-18 yang sudah didapatnya. Di ajang Premier League, sukses kali ini merupakan kali ketiga Mourinho berhasil menjadi juara bersama Chelsea.
Saat para pemain Chelsea merayakan kemenangan mereka dengan bernyanyi di lapangan, Mourinho sedikit menyendiri. Ia mengatakan bahwa menjadi juara Premier League bukanlah perkara mudah.
Untuk bisa menjadi juara, anda harus mau bekerja keras dan memiliki dedikasi. Saya tahu bahwa saat saya kembali ke Chelsea, saya datang ke liga paling sulit di dunia. Saat ini saya akan membiarkan para pemain menikmati kesuksesan kami, terang Mou kepada Sky Sports.
Chelsea terakhir kali menjadi juara ketika dilatih oleh Calo Ancelotti pada 2010 silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Chelsea Akan Selalu Jadi Nomor Satu
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:26 -
Antar Chelsea Juara, John Terry Sindir Rafael Benitez
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:19 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Hazard Sebut Pengaruh Mourinho
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:06 -
Hazard: Chelsea Layak Juara Premier League
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:57 -
Chelsea Juara, 'Rasa Sakit' John Terry Hilang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23