Mourinho: Tidak Ada Ide Untuk Perisic
Asad Arifin | 18 Juli 2017 20:32
Bola.net - - Pelatih Manchester United, Jose Mourinho memberikan sebuah update tentang saga transfer Ivan Perisic dari Inter Milan. Menurut Mourinho, dirinya tidak punya ide untuk mendatangkan Perisic.
Nama Perisic memang kerap dikaitkan dengan United di bursa transfer musim panas ini. Setelah mendatangkan Romelu Lukaku, pemain internasional Kroasia ini lantas menjadi pemain incaran United selanjutnya.
Namun, Mourinho justru kini menyatakan bahwa Perisic tidak masuk dalam rencananya. Pelatih asal Portugal menyebut jika kehadiran Perisic dalam skuat United pada musim 2017/18 ini tidak masuk dalam idenya.
Tidak ada ide. Tidak ada ide, teman saya. Tidak ada ide, kata Mourinho saat ditanya wartawan pasca pertandingan melawan Real Salt Lake.
Sebelumnya, bantahan bahwa Perisic akan bergabung dengan United juga telah disampaikan oleh pihak Inter. Direktur Olahraga Inter, Piero Ausilio, menyebut jika pemain berusia 28 tahun akan bertahan. Perisic masih bagian dari skuat Inter pada musim ini.
Dia masih menjadi pemain Inter. [Stefan] Jovetic dan Ivan Perisic adalah pemain Inter. Tidak ada yang benar dari kabar transfer, kata Ausilio.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluang MU Boyong Perisic Kian Terbuka
Liga Inggris 17 Juli 2017, 20:21 -
Uji Coba Berikutnya, MU Akan Ganti Taktik Lagi
Liga Inggris 17 Juli 2017, 19:54 -
Bale Sama Sekali Tidak Tahu Soal Ketertarikan MU
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 19:23 -
Disebut Diincar MU, Bale Tegaskan Hepi di Madrid
Liga Spanyol 17 Juli 2017, 18:59 -
Liga Inggris 17 Juli 2017, 18:33
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39