Mourinho Tepis Kans Unbeaten Chelsea
Editor Bolanet | 4 Oktober 2014 22:00
The Gunners menjalani musim tanpa kalah sama sekali hingga akhirnya merebut gelar juara, sebuah prestasi yang dipercaya banyak orang mampu diraih oleh Chelsea musim ini.
Hal tersebut adalah sesuatu yang hanya terjadi sekali seumur hidup. Saya tidak melihat ada kemungkinan, di dalam sepakbola modern, dengan begitu ketatnya Premier League, ada tim yang bisa menjadi juara tanpa tidak terkalahkan, tutur Mourinho pada Sky Sports.
Hal tersebut akan terus menjadi sejarah sebagai terakhir kalinya. Itulah opini saya, namun kita tidak akan pernah tahu, pungkasnya.
Tim lain yang pernah menjadi juara dengan tidak terkalahkan di Premier League adalah Preston North End di tahun 1880an. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres Akui Menjadi Pemain Milan Sudah Takdirnya
Liga Italia 3 Oktober 2014, 23:53 -
Mourinho Salut Atas Pengabdian 18 Tahun Wenger
Liga Inggris 3 Oktober 2014, 22:48 -
Mourinho Ogah Minta Maaf Pada Wenger
Liga Inggris 3 Oktober 2014, 22:27 -
Mourinho Tak Terkejut Pemanggilan Costa ke Skuat Spanyol
Piala Eropa 3 Oktober 2014, 20:01 -
'Wenger Belum Tahu Cara Hadapi Pertandingan Besar'
Liga Inggris 3 Oktober 2014, 17:26
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39