Mourinho Targetkan Varane dan Bonucci
Editor Bolanet | 12 Agustus 2016 08:38
Manajer Portugal tengah sibuk merombak skuat Manchester United, usai menggantikan Louis van Gaal di musim panas. Ia memecahkan rekor transfer dunia untuk mendatangkan Paul Pogba, setelah sebelumnya mendatangkan Zlatan Ibrahimovic dan Henrikh Mkhitaryan.
Bek muda Eric Bailly merupakan pembelian perdana sang manajer, namun Mourinho kabarnya ingin seorang bek bintang yang bisa mendampinginya di lini belakang.
ESPN mengatakan bahwa Raphael Varane dan Leonardo Bonucci tengah masuk radar sang bos. Dan disebutkan bahwa United sudah sempat mengadakan komunikasi informasi dengan Real Madrid dan Juventus untuk membicarakan kemungkinan transfer.
Mourinho sendiri tidak akan bisa membeli bek baru, kecuali ia menjual pemain.
Varane sendiri disebut sudah menolak kesempatan mendarat di Old Trafford, sementara Bonucci mengaku bahagia di Juventus. [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dianggap Terbaik, PSG Tak Mau Lepas Matuidi ke Juventus
Liga Eropa Lain 11 Agustus 2016, 22:05 -
Gonzalo Higuain Dihujat Karena Gemuk
Liga Italia 11 Agustus 2016, 18:35 -
Butuh Tambahan Striker, Conte Pertimbangkan Zaza
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 14:33 -
Pindah Ke Juve, Pjaca Ingin Serap Banyak Ilmu
Liga Italia 11 Agustus 2016, 11:41 -
Pjaca: Posisi Saya? Semua Terserah Pelatih
Liga Italia 11 Agustus 2016, 11:39
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39