Mourinho: Tanya pada Pogba Kenapa Ia Bermain Buruk
Haris Suhud | 31 Maret 2018 10:00
Bola.net - - Jose Mourinho tak bisa memaparkan sebab kenapa Paul Pogba bermain buruk akhir-akhir ini yang menyebabkannya kehilangan posisi di tim utama Manchester United. Mourinho meminta orang yang penasaran terkait hal itu agar menanyakan sendiri pada pemain bersangkutan.
Pogba hanya tampil empat kali sebagai starter di 11 pertandingan MU di semua kompetisi. Hal itu tak lepas dari penampilan Pogba yang menurun.
Manchester United akan menghadapi Swansea City di Premier League akhir pekan ini. Pogba mungkin bukan menjadi pilihan utama lagi dalam laga itu.
Jika ingin tahu kenapa Pogba bermain buruk, Mourinho memberikan saran agar tanya sendiri pada Pogba. Tapi Mourinho menampik jika penampilan buruk Pogba disebabkan karena cedera yang sebelumnya dialami pemain.
Tanya dia. Tanya dia ketika Anda punya kesempatan, apa yang dia pikirkan tentang itu, ucap Mourinho seperti dikutip Soccerway.
Ini tidak ada hubungannya dengan cederanya. Masa pemulihannya berjalan lancar.
Musim ini dan juga musim lalu [dia mengalami cedera parah]. Tapi saya pikir dia sangat baik setelah cedera, papar pelatih asal Portugal tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Disarankan Majukan Posisi Pogba
Liga Inggris 30 Maret 2018, 22:55 -
MU Diperkirakan Bakal Kesulitan Hadapi Swansea
Liga Inggris 30 Maret 2018, 22:31 -
Incaran MU dan City Ini Diklaim Ingin Pindah ke Premier League
Liga Inggris 30 Maret 2018, 11:44 -
Mourinho Masih Menjadi Incaran PSG
Liga Eropa Lain 30 Maret 2018, 11:30 -
Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Swansea
Liga Inggris 30 Maret 2018, 09:59
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39