Mourinho Tak Sabar Sambut Derby Manchester di AS
Rero Rivaldi | 9 Juni 2017 12:00
Bola.net - - Jose Mourinho mengaku ia sudah tidak sabar menyambut duel uji coba antara Manchester United dan Manchester City yang akan berlangsung di Amerika Serikat musim panas ini.
Para pemain MU akan kembali ke Carrington pada 8 Juli, sebelum bertolak ke Amerika Serikat untuk tur pra-musim.
Tur tersebut akan diwarnai dengan derby Manchester antara United dan City di Houston pada 20 Juli, dan Mourinho mengaku sudah tidak sabar lagi memainkannya.
Tanpa kompetisi Eropa atau Piala Dunia di musim panas, saya kira seluruh tim bisa memulai pra-musim dengan semua pemain mereka, tutur Mourinho di laman resmi klub.
Saya akan punya kesempatan untuk bekerja dan mengasah beberapa hal, begitu juga dengan Guardiola.
Bagi saya, dan mungkin dia, hasil dari laga ini bukan yang terpenting, namun kualitas sepakbola kami dan bagaimana kami menerapkan apa yang kami latih. Saya kira fans akan luar biasa, karena ini derby.
Musim lalu kami batal memainkan laga ini di Tiongkok, namun kini kami akan memainkannya di kondisi yang hebat. Ini kesempatan bagus bagi kami dan City untuk menunjukkan diri kami di AS dan mempersiapkan diri untuk Premier League musim depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Ingin Tampung Caballero
Liga Inggris 8 Juni 2017, 22:50 -
Tiba di City, Ederson Langsung Pasang Target Tinggi
Liga Inggris 8 Juni 2017, 19:23 -
Ederson Siap Hadapi Ketatnya Sepakbola Inggris
Liga Inggris 8 Juni 2017, 18:27 -
Guardiola Jadi Salah Satu Alasan Ederson Mau Pindah ke City
Liga Inggris 8 Juni 2017, 17:54 -
Bahagianya Ederson Bisa Gabung City
Liga Inggris 8 Juni 2017, 17:01
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40