Mourinho: Tak Pernah Komentar? Pellegrini Memang Lucu
Editor Bolanet | 11 Februari 2014 10:42
Pellegrini sempat menyebut Mourinho tidak mematuhi Financial Fair Play usai The Blues mengamankan jasa tiga penggawa anyar, Nemanja Matic, Mohamed Salah, dan . Tuduhan tersebut kemudian dibalas oleh Mou dengan menyebut Pellegrini membutuhkan kalkulator, karena sebenarnya Chelsea masih surplus 23 juta poundsterling melalui penjualan Juan Mata ke United.
Ia (Pellegrini) memiliki tim yang fantastis, pemain yang fantastis, dan merupakan manajer yang bagus. Ia memiliki banyak pengalaman, jadi itu bukan masalah untuk dirinya. 13 laga dan 39 poin, itu adalah raihan yang hebat di liga, tutur Mourinho pada Sky Sports.
Namun satu-satunya hal yang lucu adalah ia terus mengatakan ia tidak pernah merespon Mourinho, ia tidak pernah berkomentar tentang Mourinho. Ia pernah mengatakannya di Spanyol. Jadi, sekarang ia berubah, pungkasnya.
Apakah menurut kalian perang urat syaraf antara Mourinho dan Pellegrini bakal jadi bumbu baru di Premier League Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mou: Keputusan Bagus Man United Tunjuk Moyes
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:00 -
Mourinho: Tak Masalah Chelsea Gagal Juara
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:25 -
Torres Siap Main Lawan West Brom
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:48 -
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11 -
Rodgers: Trio Liverpool Lebih Baik Daripada Trio Chelsea
Liga Inggris 10 Februari 2014, 20:10
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39