Mourinho Tak Mau Nasib Chelsea Serupa Arsenal
Editor Bolanet | 21 Agustus 2013 15:15
The Blues sukses memenangi laga perdana Premier League kala membungkam tim promosi Hull City 2-0 di Stamford Bridge. Namun The Villans lebih ganas lagi karena berhasil menggebuk 3-1 di Emirates Stadium, dan hal itu amat dicermati oleh The Special One.
(Kemenangan Villa) itu bukan kejutan besar karena mereka memang bisa melakukannya pada salah satu dari kami (tim-tim besar). Musim lalu mereka mencuri poin lebih banyak di luar kandang ketimbang di Villa Park, ucap pria kontroversial asal Portugal itu.
Mourinho menambahkan jika anak asuh Paul Lambert punya kualitas apik dengan strategi serangan balik mereka yang sudah membungkam publik Arsenal. Mereka tim bagus. Ini bukanlah drama yang besar, mereka bisa mengalahkan siapa pun dari tim kandidat juara, tutupnya. (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Bursa Transer Sudah Keluar Jalur
Liga Inggris 20 Agustus 2013, 21:02 -
Arsenal Diam-diam Inginkan Casillas
Liga Champions 20 Agustus 2013, 20:27 -
Mourinho Isyaratkan Beli Pemain Lagi
Liga Inggris 20 Agustus 2013, 14:00 -
United Siap Cegah Reuni Eto'o Dengan Mourinho
Liga Inggris 20 Agustus 2013, 11:55 -
Antisipasi Rooney Gagal Digaet, Mou Incar Rodrigo
Liga Inggris 20 Agustus 2013, 11:11
LATEST UPDATE
-
Man United dan Real Betis Siap Bahas Masa Depan Antony Pekan Depan
Liga Inggris 20 Maret 2025, 08:15 -
Patrick Kluivert Janji Bakal Asah Ketajaman Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 08:05 -
Timnas Australia Tim yang Bagus, Tapi Begitu Juga dengan Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:57 -
Nagelsmann: Jerman Bidik Kemenangan Ganda Lawan Italia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 07:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56