Mourinho Tak Ingin Dapat Guard of Honour Dari Liverpool
Editor Bolanet | 4 Mei 2015 04:46
Guard of honour akan diberikan oleh kubu lawan saat mereka menghadapi tim pemenang kompetisi. Dan Chelsea, yang baru memastikan gelar akhir pekan lalu, bisa mendapatkan tepuk tangan dari para pemain Liverpool, lawan mereka akhir pekan ini, sebagai bentuk respek kepada tim juara.
Meskipun terlihat membanggakan, namun ternyata Mourinho memiliki pandangan lain atas tradisi tersebut sebagai sesuatu yang terlalu dibuat-buat.
Saya pikir saya tak suka itu. Di Spanyol, mereka juga melakukannya untuk kami di Real Madrid, ujarnya.
Bila itu tradisi, itu tak masalah bagi saya. Tapi anda bisa menunjukkan rasa hormat untuk pemenang dalam berbagai cara. Bila beberapa dari mereka tak ingin berada di sana, dan mereka yang ada di sana hanya karena seseorang mengatakan kepada mereka untuk berada di sana, mungkin itu sedikit dibuat-buat, tutupnya.
Sebagai informasi, tradisi guard of honour ini sendiri bukanlah sesuatu yang wajib dilakukan oleh tim lawan. Pihak lawan bisa memilih melakukannya atau pun tidak.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Chelsea Akan Selalu Jadi Nomor Satu
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:26 -
Antar Chelsea Juara, John Terry Sindir Rafael Benitez
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:19 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Hazard Sebut Pengaruh Mourinho
Liga Inggris 3 Mei 2015, 23:06 -
Hazard: Chelsea Layak Juara Premier League
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:57 -
Chelsea Juara, 'Rasa Sakit' John Terry Hilang
Liga Inggris 3 Mei 2015, 22:47
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39