Mourinho Siapkan Tim U-21 Untuk Ladeni Arsenal
Editor Bolanet | 28 September 2013 02:09
Hal itu dilakukan The Special One, sebagai bentuk 'protes' atas jadwal yang dirilis pihak liga terkait pertandingan derby London di Piala Liga, yang menurutnya terlalu mepet dengan jadwal pertandingan di Premier League.
The Blues bakal melawat ke Emirates pada 29 Oktober mendatang, dua hari setelah menghadapi Manchester City di kandang. Sedangkan Arsenal menghadapi Crystal Palace satu hari lebih awal, yakni pada tanggal 26 Oktober.
Susunan jadwal sedemikian rupa membuat Mourinho mengaku tak bakal punya banyak waktu untuk mempersiapkan tim. Dengan pertimbangan kondisi pemain, maka manajer asal Portugal itu kemungkinan bakal menurunkan tim U-21.
Saya harus membuat sebuah keputusan, yakni tim U-21 akan memiliki pengalaman bagus di Capital One Cup. Hari Minggu kami bermain menghadapi Manchester City, dan Selasa menghadapi Arsenal, terang Mourinho.
Para pemain hanya punya waktu dua hari. Ini adalah kenyataan yang harus saya terima karena saya tak punya opsi lain, tetapi saya punya prioritas. Ya, Premier League lebih penting.
Mourinho menambahkan jika pada akhir pekan usai menghadapi Arsenal, mereka juga masih harus bertandang menghadapi . Oleh karena memprioritaskan kompetisi liga, maka Mourinho terpaksa membagi beban kepada tim junior. [initial] (ind/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Hargai Usaha Keras Juan Mata
Liga Inggris 27 September 2013, 21:33 -
Mourinho Soal AVB: Saya Bukan Anak Kecil
Liga Inggris 27 September 2013, 20:26 -
Ronaldo Surati Polisi Miami Agar Bebaskan Fans-nya
Bolatainment 27 September 2013, 19:59 -
Cahill Bahagia Dengan Respon Chelsea Usai Kalah
Liga Inggris 27 September 2013, 17:08 -
Van Ginkel Sempat Tak Sadar Cederanya Parah
Liga Inggris 27 September 2013, 14:04
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39