Mourinho Siap Belanja di Januari, Tapi Ini Syaratnya
Rero Rivaldi | 2 Januari 2018 13:30
Bola.net - - Jose Mourinho mengungkap bahwa ia akan menunggu apakah para pemain kunci Manchester United bisa pulih dari cedera, sebelum menyusun rencana transfer.
Bursa Januari sudah dibuka sejak kemarin dan United sudah dikaitkan dengan sejumlah nama bintang di Premier League dan liga top lainnya.
Mourinho saat ini masih belum bisa memainkan nama-nama seperti Romelu Lukaku dan Zlatan Ibrahimovic, serta mengakui dirinya mungkin akan bisa bergerilya mencari pemain baru di Januari ini.
Namun setelah menundukkan Everton 2-0 semalam, Mourinho berkeras bahwa ia akan menanti perkembangan pemulihan para pemainnya sebelum memutuskan berbelanja.
Saya tidak tahu soal transfer, tuturnya di Metro.
Saat ini kami tengah dalam masalah, dalam dua atau tiga pekan mungkin kami akan bisa memulihkan diri dengan cara yang berbeda.
Bisakah kami berbenah sekarang atau menunggu hingga musim panas? Saya tak bisa katakan dengan pasti.
United sendiri belakangan sempat dikaitkan dengan beberapa nama mentereng, seperti Alex Sandro, Paulo Dybala, dan Willian.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Coba Boyong Lucas Moura dari PSG
Liga Inggris 1 Januari 2018, 23:32 -
Data dan Fakta Premier League: Everton vs Manchester United
Liga Inggris 1 Januari 2018, 15:52 -
Prediksi Everton vs Manchester United 2 Januari 2018
Liga Inggris 1 Januari 2018, 15:49 -
Mourinho: United Harusnya Dapat Tiga Penalti
Liga Inggris 1 Januari 2018, 09:21 -
Licik Sikut Lawan, Young Resmi Dicekal Dalam Tiga Laga Man United
Liga Inggris 1 Januari 2018, 03:55
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39