Mourinho Senang Meski MU Bikin Banyak Kesalahan
Ari Prayoga | 6 Maret 2018 06:16
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho merasa senang meski mengakui bahwa timnya membuat banyak kesalahan kala mengalahkan tuan rumah Crystal Palace 3-2, Selasa (6/3) dini hari.
United tertinggal dua gol lebih dulu lewat Andros Townsend dan Patrick van Aanholt. Setan Merah melakukan comeback luar biasa berkat gol-gol dari Chris Smalling, Romelu Lukaku dan tembakan voli spektakuler Nemanja Matic di penghujung laga.
Laga sulit bagi saya karena tim saya membuat banyak sekali kesalahan. Kami memiliki sikap luar biasa dan permainan dengan kualitas sangat bagus di babak kedua tapi kami membuat banyak kesalahan defensif dan saya tak hanya berbicara tentang bek saya. Saya berbicara tentang tim secara keseluruhan, ujar Mourinho kepada Sky Sports.
Saya tak suka tim saya kehilangan organisasi seperti yang kami lakukan, tapi laga yang luar biasa, comeback luar biasa dan kemenangan penting bagi kami karena kami sekarang memiliki sembilan laga hingga akhir dan kami berselisih sembilan poin dari peringkat kelima, hal ini tidak luar biasa tapi OK, tambahnya.
Kemenangan 3-2 ini membuat United kembali ke posisi dua klasemen setelah sempat diambil alih Liverpool, sekaligus menjaga jarak 16 poin dengan pemuncak klasemen, Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lindelof Akui Liga Inggris Lebih Susah Dibanding Liga Portugal
Liga Inggris 5 Maret 2018, 18:57 -
Datang ke MU Memang Jadi Impian Lindelof Sejak Lama
Liga Inggris 5 Maret 2018, 18:39 -
Bukan Inggris! Gelandang Manchester United Ini Pilih Skotlandia
Liga Inggris 5 Maret 2018, 16:00 -
Mourinho Anggap Media Tak Adil Terhadap Manchester United
Liga Inggris 5 Maret 2018, 15:30
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39