Mourinho: Saya Tak Pernah Kesulitan Coret Pemain
Editor Bolanet | 22 Desember 2014 11:31
Menurut manajer asal Portugal, hal tersebut membuatnya tidak mengalami kesulitan dalam mencoret pemain dari skuat inti, meski ada banyak pihak yang mengklaim keputusan itu bisa merusak suasana ruang ganti.
Tidak sulit bagi saya untuk mencoret pemain. Semua orang harus siap berkorban untuk tim, untuk memberi segalanya pada tim, tidak egois. Inilah yang saya inginkan. Contohnya Mikel, ia baru pertama bermain melawan Newcastle dan ia merupakan pemain terbaik kami, tutur Mourinho pada Daily Mail.
Bagaimana bisa ia menjadi pemain terbaik, jika ia tidak bermain selama tiga bulan? Karena terus bekerja di level tertinggi. Apakah para pemain lainnya frustrasi? Mungkin, namun mereka profesional. Tidak ada rahasia. Para pemain harus sabar. Itulah kenyataannya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini: Saya Tidak Memikirkan Chelsea
Liga Inggris 21 Desember 2014, 22:05 -
Parlour: Arsenal Harus Cari Pemain Seperti Matic
Liga Inggris 21 Desember 2014, 20:22 -
Preview: Stoke vs Chelsea, Tamu Dalam Tekanan
Liga Inggris 21 Desember 2014, 16:30 -
'Chelsea Seperti Manchester United Tahun 1999'
Liga Inggris 21 Desember 2014, 16:00 -
Mourinho Sindir Komisi Disiplin Premier League
Liga Inggris 21 Desember 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39