Mourinho: Saya Tak Bisa Tentukan Kapan Tinggalkan MU
Rero Rivaldi | 27 Desember 2016 10:53
Bola.net - - Jose Mourinho berkeras bahwa ia tidak akan bisa menentukan kapan ia bakal pergi dari Manchester United.
Mourinho mengikat kontrak selama tiga tahun ketika ia menggantikan Louis van Gaal di United pada akhir musim lalu.
Usai start yang sulit di Old Trafford, Mourinho mampu membawa timnya bangkit dengan membuat empat kemenangan beruntun di liga domestik.
Dan ketika ditanya mengenai masa depannya di klub, Mourinho mengatakan di United We Stand: Saya ingin bertahan untuk waktu yang lama. Manchester United akan menyingkirkan saya ketika mereka ingin, bukan ketika saya ingin, atau karena saya ingin pergi.
Ketika ditanya mengenai kehidupan di Manchester, sang manajer menambahkan: Bagi saya, sebagai manajer, London, Milan, Madrid, Manchester, Beijing atau Shanghai, semuanya sama. Saya tidak datang untuk menikmati atmosfer di kota, saya ingin menjadi manajer dan membuat semua orang bahagia.
Saya ada di sini untuk melakukan tugas saya. Saya datang ke markas latihan pukul 8 pagi dan pergi dari sana jam enam petang. Kemudian saya makan malam, istirahat. Saya memilih pekerjaan yang saya inginkan, dan saya ada di klub yang saya inginkan.
Baca Juga:
- Moyes: Mourinho atau Guardiola Pun Akan Kesulitan Gantikan Sir Alex
- Mourinho Konfirmasi Comeback Sir Alex di MU
- Ranieri Semprot Mahrez: Saya Ingin Lebih!
- MU Menang, Mourinho Kritik Zlatan Ibrahimovic
- Mourinho: Jika Persepsi Berubah, Pogba Bisa Menangkan Ballon d'Or
- Ibra: Miki Raja Back Heel, Tapi Saya Dewa-nya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Alasan Mourinho Tak Bawa Rooney untuk Hadapi Sunderland
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:49 -
Klub Spanyol Tertarik, Martial Hengkang dari MU?
Liga Inggris 26 Desember 2016, 22:00 -
Mourinho Anggap Moyes Tertekan Jadi Penerus Ferguson
Liga Inggris 26 Desember 2016, 17:00 -
Giggs Pernah Didenda Manchester United Gara-gara Conte
Liga Inggris 26 Desember 2016, 15:15 -
Mkhitaryan: Saya Tahu Saya Tak Dapat Jaminan Bermain di MU
Liga Inggris 26 Desember 2016, 13:45
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39