Mourinho: Saya Sudah Berkontribusi di MU
Editor Bolanet | 13 Agustus 2016 08:58
Mourinho merasa ia lebih tegas dalam menentukan pilihan pemain yang akan dibeli. Mou menyebut ada banyak pelatih lain yang plin-plan dalam menentukan target transfer, namun ia sangat tegas.
Saya rasa saya sudah memberikan kontribusi dalam sukses transfer United karena saya ini sangat tegas dan obyektif. Saya rasa sebagian manajer lain selalu ragu-ragu. Saya tak tahu kata yang tepat, tapi ada pelatih yang tak bisa membuat keputusan transfer, terang Mourinho kepada Sky Sport.
Pelatih yang seperti itu, menurut Mourinho akan membuat pihak klub ikut bingung. Namun ia menegaskan sangat tegas soal transfer dari hari pertama.
Banyak manajer yang seolah terlihat siap membuat keputusan transfer namun kemudian berubah pikiran. Jika itu terjadi, pihak klub akan menjadi ikut ragu. kalau saya, saya sudah tegas sejak hari pertama di sini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bournemouth Tak Akan Biarkan Ibrahimovic Berulah di Lapangan
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 23:10 -
Mourinho Baru Sadar Pogba Tak Bisa Turun Lawan Bournemouth
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 21:50 -
Galeri: Senyum Kedua Paul Pogba Bersama MU
Open Play 12 Agustus 2016, 21:40 -
Mourinho: Mereka Takut Katakan Ingin Juara Premier League
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 21:25 -
Di Atas Lapangan, Wenger Pede Arsenal Mampu Saingi MU
Liga Inggris 12 Agustus 2016, 20:55
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39