Mourinho: Sanchez Salah Satu Penyerang Terbaik di Dunia
Ari Prayoga | 23 Januari 2018 03:55
Bola.net - - Jose Mourinho tak bisa menyembunyikan kegembiraannya usai Manchester United resmi mendatangkan Alexis Sanchez dari Arsenal meski harus kehilangan Henrikh Mkhitaryan.
Mourinho memuji kualitas yang dimiliki Sanchez. Pria Portugal itu yakin bahwa kedatangan pemain 29 tahun tersebut bakal membuat tim Setan Merah makin kuat.
Alexis (Sanchez) adalah salah satu pemain menyerang terbaik di dunia dan ia bakal melengkapi tim penyerang kami yang sangat muda dan bertalenta, ujar Mourinho di laman resmi klub.
Ia akan membawa ambisi, gerakan dan kepribadiannya, kualitas yang membuat ia menjadi pemain Manchester United dan seorang pemain yang membuat tim makin kuat dan suporter bangga atas dimensi dan prestise klub mereka, lanjutnya.
Tak lupa, Mourinho juga mengucapkan selamat tinggal kepada Mkhitaryan yang sebaliknya harus pergi ke Arsenal. Saya mendoakan Henrikh bisa mendapat kesuksesan yang saya yakin ia bakal dapatkan. Ia adalah pemain yang tak akan kami lupakan, terutama kontribusinya kepada kemenangan kami di Liga Europa,
Di United, Sanchez bakal mewarisi nomor punggung 7 yang sebelumnya dipakai pemain-pemain besar Setan Merah seperti George Best, Eric Cantona, David Beckham hingga Cristiano Ronaldo.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sanchez Pilih MU Karena Lebih Besar dari Man City
Liga Inggris 22 Januari 2018, 18:34 -
Arsene Wenger Lirik Luke Shaw di Manchester United
Liga Inggris 22 Januari 2018, 15:50 -
Tunda Nego Kontrak, De Gea Dikabarkan Ingin ke Paris
Liga Inggris 22 Januari 2018, 15:30 -
Ince: Alexis Sanchez Sebabkan Kepanikan di Skuat MU
Liga Inggris 22 Januari 2018, 15:12 -
Eks Bos Inggris Ingatkan MU Akan Bahaya Gaji Selangit Sanchez
Liga Inggris 22 Januari 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10