Mourinho: Rooney Sempat Hancur, Kini Ia Fantastis
Editor Bolanet | 17 September 2015 11:08
Hal tersebut terjadi ketika Wayne Rooney tak kunjung membuat gol bersama Manchester United di awal musim. Karir sang striker dianggap sudah tamat dan ia banyak mendapatkan kritik.
Namun begitu Rooney memecahkan rekor gol terbanyak Inggris, ia langsung mendapatkan pujian luar biasa.
Ada banyak orang yang tidak bahagia melihat seseorang mencapai sukses untuk waktu yang lama. Itu wajar saja. Wayne Rooney sebelumnya merupakan bencana, dan tahu-tahu ia mencatat rekor Inggris dan kini ia menjadi pemain terbaik di sejarah Inggris, jelas Mourinho pada The Daily Mail.
Anda menyukai pasang surut seperti itu, namun bukan itu yang terjadi. Rooney adalah pemain fantastis, baik ketika ia mencetak gol atau tidak. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Dilirik Chelsea, Madrid Siap Boyong John Stones
Liga Spanyol 16 September 2015, 22:35 -
Willian: Stamford Bridge Fantastis
Liga Inggris 16 September 2015, 19:54 -
Chelsea Mata-matai Pemain Ini untuk Transfer Musim Dingin
Liga Inggris 16 September 2015, 18:05 -
Skuat Arsenal Dinilai Sudah Cukup untuk Juarai Premier League
Liga Inggris 16 September 2015, 17:41 -
Chelsea Kibarkan Bendera Putih di Premier League?
Liga Inggris 16 September 2015, 15:39
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39