Mourinho Puas Bisa Bungkam Anfield
Editor Bolanet | 18 Oktober 2016 05:28
Dalam pertemuan pekan kedelapan Premier League, Selasa (18/10), baik Liverpool maupun MU tak bisa mencetak gol. Kedua tim bermain ketat dalam penjagaan pada setiap pemain sehingga tak banyak peluang tercipta.
Bagaimanapun, Mourinho tetap mendapat hasil positif. Selain mendapat satu poin, pasukannya dinilai mendominasi atas tuan rumah.
Ini bukan hasil yang kami inginkan tapi ini hasil yang positif, hasil ini mencegah tim lawan yang ingin mendapat tiga poin di kandang. Jadi ini bukan hasil buruk, ujar Mourinho usai pertandingan.
Pertandingan ini berjalan sulit bagi kedua tim tapi dalam waktu lama, mereka lebih menderita. Kami mengontrol permainan, bukan hanya secara taktik namun juga secara emosional, mungkin ini adalah suasana paling sepi di Anfield yang pernah saya alami sedangkan saya berharap tak seperti itu.
Hasil ini membuat Liverpool tetap tertahan di peringkat empat sedangkan MU juga masih berada di peringkat tujuh klasemen sementara. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47 -
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35 -
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09 -
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58 -
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39