Mourinho: Musim Depan Chelsea Harus Lebih Baik!
Editor Bolanet | 25 Mei 2015 00:20
- Pelatih , Jose Mourinho tampaknya tak ketinggalan memikirkan rencananya musim depan di tengah pesta juara mereka di Stamford Bridge.
Ya, Chelsea memang berpesta akhir pekan ini. Bukan hanya karena mereka meraih kemenangan atas Sunderland, namun juga karena laga ini menjadi ajang penyerahan trofi Premier League kepada mereka.
Sementara fans dan para pemain berpesta, Mourinho justru sudah mulai berpikir tentang musim depan. Menurutnya, timnya harus lebih baik lagi musim depan bila ingin mempertahankan gelar.
Saya tahu bahwa saingan kami tak akan terima gelar ini jatuh ke Chelsea dan mereka akan berjuang dengan ada tiga atau empat tim yang bersaing dengan kami. Dan kami harus lebih baik, saya, para pemain dan skuat kami harus lebih baik, tegasnya.[initial]
(ins/dzi)
Ya, Chelsea memang berpesta akhir pekan ini. Bukan hanya karena mereka meraih kemenangan atas Sunderland, namun juga karena laga ini menjadi ajang penyerahan trofi Premier League kepada mereka.
Sementara fans dan para pemain berpesta, Mourinho justru sudah mulai berpikir tentang musim depan. Menurutnya, timnya harus lebih baik lagi musim depan bila ingin mempertahankan gelar.
Saya tahu bahwa saingan kami tak akan terima gelar ini jatuh ke Chelsea dan mereka akan berjuang dengan ada tiga atau empat tim yang bersaing dengan kami. Dan kami harus lebih baik, saya, para pemain dan skuat kami harus lebih baik, tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kemenangan Chelsea di Hari Penyerahan Trofi
Galeri 24 Mei 2015, 23:31 -
Hasil Chelsea vs Sunderland: Skor 3-1
Liga Inggris 24 Mei 2015, 22:56 -
Drogba Jadi Kapten Chelsea di Laga Terakhir
Liga Inggris 24 Mei 2015, 20:56 -
Drogba Konfirmasi Akan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 24 Mei 2015, 19:39 -
Bos Sunderland Bertekad Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 24 Mei 2015, 18:51
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39