Mourinho Minta Maaf atas Kekalahan MU di Kandang Chelsea
Editor Bolanet | 27 Oktober 2016 00:18
Kekalahan itu tentunya meninggalkan kekecewaan bagi pelatih asal Portugal tersebut. Sebab kekalahan ini terjadi setelah pertama kalinya ia mengunjungi Stamford Bridge setelah ia dipecat Chelsea pada akhir tahun lalu.
Sebagai pemimpin skuat ini saya ingin memulai mengucapkan kata maaf pada seluruh pendukung Manchester United di seluruh dunia, ucap Mourinho jelang menjalani pertandingan menghadapi Manchester City di EFL Cup, Kamis (27/10).
Kekalahan 4-0 hari Minggu kemarin di Chelsea bukan hasil United; hasil yang sangat menyedihkan untuk seluruh pendukung dan kami semua minta maaf, sambungnya.
Saat ini MU masih tertinggal di peringkat tujuh klasemen sementara Premier League. Dan akhir pekan nanti, mereka akan menjamu Burnley di Old Trafford. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Frustasi dengan Bonucci, Chelsea Ganti Bidik Rudiger
Liga Italia 26 Oktober 2016, 23:21 -
Sevilla Tak Ingin Lepas N'Zonzi ke Arsenal
Liga Spanyol 26 Oktober 2016, 22:56 -
Pelatih West Ham Puji Sistem Baru Chelsea
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 16:05 -
Del Bosque: Mourinho Tak Punya Masalah dengan Conte
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 15:30 -
Obi Mikel: Markas Baru West Ham Kurang Mengerikan
Liga Inggris 26 Oktober 2016, 15:29
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23