Mourinho: Man United Masih Bisa Juara
Editor Bolanet | 19 Desember 2014 21:47
Sempat mengawali musim ini dengan buruk, banyak pihak memprediksi Manchester United tak lebih baik dari musim lalu saat mereka terpuruk. Namun pelatih Louis van Gaal membuktikan bahwa mereka berbeda dari musim lalu.
Enam kemenangan beruntun mereka menjadi ajang pembuktian kebangkitan Setan Merah. Imbasnya, kini Wayne Rooney dkk menempati posisi ketiga klasemen sementara.
Jalan juara masih panjang. Jadi saya pikir semua tim ingin terlibat dalam perburuan gelar ujar Mourinho saat ditanya mengenai peluang juara United.
Bahkan laga Premier League belum 50 persen yang telah dimainkan, jadi tentu tim lain dengan setidaknya tertinggal 10 poin masih sangat terlibat dalam pacuan berburu gelar. Mereka masih bisa juara, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 18 Desember 2014, 23:36
-
Kolo Toure Belum Pikirkan Chelsea di Capital One Cup
Liga Inggris 18 Desember 2014, 23:06 -
Cech: Chelsea Selalu Ingin Menang!
Liga Inggris 18 Desember 2014, 17:49 -
'Manchester United Bisa Kejar Chelsea dan City'
Liga Inggris 18 Desember 2014, 17:36 -
Komparasi Statistik PSG vs Chelsea
Editorial 18 Desember 2014, 16:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39