Mourinho, Kenyon dan Nama Beken Lain Perkuat The Boro
Editor Bolanet | 3 Januari 2014 15:43
Menurut laporan Sky Sports, tak kurang dari empat pemain muda The Blues akan mendarat ke Riverside bulan ini. Mereka adalah Kenneth Omeuro, Nathan Ake, Patrick Bamford, dan Nathan Chalobah.
Sementara itu, chairman Boro, Steve Gibson, disebut tengah bekerja sama dengan mantan chief executive Chelsea, Peter Kenyon, untuk menjalin kesepakatan dengan klub asal Spanyol - Atletico Madrid. Andai negosiasi berjalan mulus, maka beberapa pemain tim B Los Rojiblancos akan 'disekolahkan' ke Middlesbrough, yang kini bermain di Divisi Championship.
Andai bisa promosi ke Premier League, bukan tak mungkin The Boro bakal bisa menarik sejumlah pemain bintang. Pasalnya, Karanka merupakan salah satu klien dari sang super agen, Jorge Mendes, yang juga menangani beberapa nama besar di dunia sepakbola seperti Cristiano Ronaldo dan .
Namun tampaknya hal tersebut tak mungkin terjadi di musim depan, karena hingga saat ini Middlesbrough masih berada di peringkat 15 klasemen Championship. [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: De Bruyne Ingin Kembali ke Bundesliga
Liga Inggris 2 Januari 2014, 23:18 -
Terry: Hazard Memang Pemain Kelas Dunia
Liga Inggris 2 Januari 2014, 23:09 -
Kalahkan Soton, Bukti Bahwa Mourinho The Special One
Liga Inggris 2 Januari 2014, 22:01 -
Hazard: Setiap Pekan Chelsea Akan Lakukan Yang Terbaik
Liga Inggris 2 Januari 2014, 21:08 -
Grant: Soal Juan Mata, Mourinho Serba Salah
Liga Inggris 2 Januari 2014, 20:17
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39