Mourinho Kembali Tebar Psywar Kepada Man City
Editor Bolanet | 2 Februari 2014 12:01
Setelah 'menuduh' bahwa City kerap diuntungkan beberapa keputusan wasit, kini Mourinho menilai bahwa City harus meraih gelar mengingat banyaknya uang yang telah mereka keluarkan selama ini.
Menurut Mourinho, selain harus membuktikan bahwa mereka layak meraih gelar di kompetisi domestik, City juga harus membuktikan diri mereka di panggung Eropa bernama Liga Champions musim ini.
Mereka memenangkan satu gelar dan dua piala. Hanya saja mereka tak melakukannya di Eropa dengan baik, atau hampir melakukan dengan baik, ujarnya.
Berbicara objektif, mereka sangat buruk di Liga Champions sebelumnya dan juga Liga Europa. Namun mereka tim fantastis, skuat fantastis dan mereka harus meraih lebih banyak gelar, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Zouma Adalah Proyek Jangka Panjang
Liga Inggris 1 Februari 2014, 20:27 -
Carragher: Terry Bek Terbaik Era Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2014, 15:50 -
10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
Editorial 1 Februari 2014, 14:24 -
Arsenal Tawar Falcao Musim Depan
Liga Inggris 1 Februari 2014, 12:24 -
Chelsea Pinjamkan Kakuta ke Lazio
Liga Inggris 1 Februari 2014, 10:51
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39