Mourinho: Kabar Willian Dijual Bohong Besar
Editor Bolanet | 15 Desember 2015 14:24
Pemain Brasil merupakan salah satu penggawa tim yang menunjukkan permainan positif, di tengah start buruk yang dicatatkan oleh Chelsea di musim kompetisi kali ini.
Bayern Munchen dan Juventus sebelumnya sempat dikaitkan dengan Willian, namun Mourinho berkeras bahwa sang pemain tidak akan dijual.
Menurut laporan yang diturunkan oleh Tribal Football, Mourinho mengatakan: Pemain Brasil ini mampu melakukan apa yang tidak bisa dilakukan oleh Pedro, mereka adalah dua pemain yang berbeda.
Mungkin ada banyak klub yang tertarik pada Willian, namun ia tidak akan pergi.
Saya sempat membaca kabar yang mengatakan ia akan pergi, itu adalah kebohongan terbesar yang pernah terjadi di bursa transfer. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bersedia di Chelsea 10 Tahun Lagi
Liga Inggris 14 Desember 2015, 19:04 -
Ranieri: Mourinho Sanggup Bangkitkan Chelsea
Liga Inggris 14 Desember 2015, 15:52 -
Minta James Rodriguez, Mourinho Buat Madrid Marah
Liga Inggris 14 Desember 2015, 15:45 -
Zenden Ingin Lihat Guardiola di Premier League
Liga Inggris 14 Desember 2015, 14:59 -
Ivanovic: Premier League Musim Ini Sulit, Banyak Kejutan
Liga Inggris 14 Desember 2015, 13:28
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39