Mourinho Juga Keluhkan Jadwal Chelsea
Editor Bolanet | 4 Oktober 2013 19:54
Posisi di klasemen sementara Premier League saat ini memang jauh lebih baik dari United. The Blues nangkring di posisi lima sedangkan United tercecer di posisi 12. Mourinho menganggap jadwal kedua tim memang terlalu berat.
Saat ini ada beberapa tim yang terbantu jadwal mereka. Sebagian lain mendapat jadwal yang lebih berat. Manchester United mendapat jadwal paling berat, kemudian ada jadwal kami, cetus Mourinho dalam sesi konferensi pers.
Mourinho mengatakan bahwa kekuatan sesungguhnya dari tim-tim Inggris akan terlihat pada akhir November. Mou meyakini akan ada banyak perubahan posisi menjelang Desember.
Saya rasa November nanti perubahannya akan terlihat. Itulah masa di mana beberapa klub mendapatkan situasi yang lebih baik dari klub lain. Saya rasa Premier League musim ini akan berjalan sangat terbuka dan itu bagus, imbuhnya. (tds/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Best of The Bench XI; Skuat Cadangan Terbaik EPL Hingga Gameweek 6
Editorial 3 Oktober 2013, 23:30 -
Mourinho: Publik Dibohongi Tentang Saya
Liga Champions 3 Oktober 2013, 23:12 -
Pirlo Bisa Pilih Empat Klub Elit Inggris
Liga Champions 3 Oktober 2013, 22:53 -
Mourinho: Saya Adalah Yang Terbaik
Liga Champions 3 Oktober 2013, 19:43 -
Chelsea Saingi Arsenal Rayu Draxler
Liga Inggris 3 Oktober 2013, 15:55
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39