Mourinho Janjikan Tiga Pemain Anyar di Chelsea
Editor Bolanet | 10 Juni 2015 06:57
Usai The Blues memenangkan Premier League 2014/15, manajer Portugal mengatakan ia ingin mempertahankan mentalitas juara yang ada di dalam tim, namun tanpa mengubah komposisi utama di dalam skuat.
Di musim lainnya, saya amat senang menjual beberapa pemain - bahkan yang berkualitas sekalipun - namun tahun ini, saya tidak ingin melakukan itu. Tantangan yang sebenarnya adalah mempertahankan mereka, jelas Mourinho pada The Mirror.
Target utama saya adalah mempertahankan Hazard, Ivanovic, Costa, dan Fabregas. Tapi saya rasa kami membutuhkan tiga pemain - seorang striker, karena kami kehilangan Drogba, seorang bek, dan gelandang, untuk membuat skuat lebih kompetitif. Namun pada dasarnya saya ingin mempertahankan semua orang, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Ingin Bawa Tottenham ke Liga Champions, Eriksen Belum Mau Hengkang
- Lewati Arsenal dan Liverpool, Atletico Sambar Vietto?
- MU Bersaing Ketat Dengan Roma Untuk Dapatkan Van Der Wiel
- Barnes Sebut Ings Rekrutan Yang Bagus Untuk Liverpool
- Barnes: Liverpool Tak Bisa Bersaing Dengan Chelsea, City dan MU
- Barnes: Liverpool Tak Akan Bisa Dapatkan Karim Benzema
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alderweireld Tak Tutup Pintu Hijrah ke Chelsea
Liga Inggris 9 Juni 2015, 22:53 -
Filipe Luis Tampik Tawaran Madrid
Liga Spanyol 9 Juni 2015, 14:38 -
Mourinho Puji Dua Mantan Jenderalnya, Zanetti dan Materazzi
Liga Italia 9 Juni 2015, 13:05 -
Lepas Gervinho, Roma Incar Cuadrado
Liga Italia 9 Juni 2015, 13:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23