Mourinho Ingin Jatah 11 Substitusi
Editor Bolanet | 2 Maret 2014 00:35
Memang di duel yang dilangsungkan di Craven Cottage tersebut, Chelsea tak mampu menjaringkan sebiji gol pun hingga babak pertama usai. Barulah di babak kedua mereka bisa unggul 3-0 melalui Andre Schurrle, sebelum akhirnya dibalas satu oleh John Heitinga. The Blues menang 3-1 dan sukses bertahan di puncak klasemen.
Babak kedua adalah penampilan terbaik di sepanjang musim ini, kebalikan dari paruh sebelumnya, tuturnya pada BBC.
Kami mengoperkan bola dengan cepat antar lini. Jika saya bisa mengganti 11 pemain, maka saya akan melakukannya, namun saya hanya bisa melakukan tiga pergantian - jadi saya tak melakukan apapun, pungkas Mourinho. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Bantah Sudutkan Mourinho
Liga Champions 1 Maret 2014, 23:59 -
Review: Hat-trick Schurrle Runtuhkan Craven Cottage
Liga Inggris 1 Maret 2014, 23:56 -
Lampard Akui Hampir Merantau Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 1 Maret 2014, 23:03 -
10 Tim Dengan Pendapatan Hak Siar Televisi Tertinggi di Eropa
Editorial 1 Maret 2014, 20:07 -
Sepakat Dengan Magath, Mourinho Keluhkan Jadwal Liga
Liga Inggris 1 Maret 2014, 14:36
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39