Mourinho Ingin Arsenal Tersingkir di Liga Champions
Editor Bolanet | 26 November 2015 08:27
The Gunners memelihara peluang lolos ke babak 16 besar, usai menang 3-0 atas Dinamo Zagreb pekan ini. Namun demikian, tim masih harus menang dua gol melawan Olympiakos di laga pamungkas di fase grup, jika benar-benar ingin maju ke babak berikut.
Meski begitu, Mourinho justru ingin rivalnya di Premier League itu tersingkir dari kompetisi kasta tertinggi antarklub Eropa.
Arsenal ada di grup yang sama dengan anak teman saya, Marco Silva, manajer Olympiakos, tutur Mourinho pada reporter.
Akan bagus untuk karirnya jika ia bisa membawa timnya lolos, jadi saya harus jujur dan mengatakan bahwa saya ingin dia dan Olympiakos untuk terus maju ke babak berikutnya.
Chelsea sendiri mampu menang 4-0 atas Maccabi Tel Aviv pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill Ajak Chelsea Manfaatkan Momentum Kemenangan
Liga Inggris 25 November 2015, 21:51 -
Schwarzer Sanjung Kehebatan Willian Mengeksekusi Free-kick
Liga Inggris 25 November 2015, 21:37 -
Oscar, Berlian Yang Dilupakan Mourinho
Editorial 25 November 2015, 16:16 -
Mourinho Konfirmasi Comeback Courtois
Liga Inggris 25 November 2015, 14:48 -
De Bruyne Bantah Ada Konflik dengan Hazard
Liga Inggris 25 November 2015, 14:43
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39