Mourinho Indikasikan Bakal Parkir Diego Costa
Editor Bolanet | 17 Oktober 2014 21:19
Costa bergabung dengan skuat Spanyol untuk bermain di kualifikasi Piala Eropa 2016 saat jeda internasional lalu.
Dan Mourinho dalam konferensi pers jelang laga tersebut mengungkapkan bahwa Costa bisa jadi akan absen karena kondisi fisiknya belum memungkinkan. Apalagi Costa sejak awal musim kerap bermasalah dengan hamstring-nya.
Tim Spanyol bermain melawan Luksemburg pada hari Minggu. Saya berikan para pemain timnas Spanyol dua hari libur, sehingga mereka harus lapor untuk berlatih pada hari Rabu pukul tiga sore, ujarnya.
Costa tiba pada Senin jam 9 malam, jadi anda bisa bayangkan seberapa kuat dia, tandasnya.
Sejauh ini Costa telah mencetak sembilan gol dalam tujuh laga awal Chelsea di Premier League. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Crystal Palace Luncurkan Pujian Untuk Mourinho
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 20:38 -
Wenger Masih Trauma Jumpa Mourinho
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 15:53 -
William Gallas Nyatakan Gantung Sepatu
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 15:37 -
Chelsea Sodorkan Khedira Kontrak Januari?
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 14:50 -
Arsenal Tertinggal Sembilan Poin, Wenger Kalem
Liga Inggris 16 Oktober 2014, 14:26
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40